1. Jurnal [Kembali]
-Dioda
- Potensiometer
Sebagai Pengatur Tegangan pada Rangkaian Power Supply dan Sebagai Pembagi Tegangan
- LED biru dan merah
LED disini sebagai output/penanda suatu rangkaian bekerja atau tidak
-IC74HC123
berfungsi memberikan triger atau perintah ke IC sebagai tanda proses timer dimulai
-Capacitor
komponen elektronika yang digunakan untuk menyimpan muatan listrik yang
terdiri dari
dua konduktor dan di pisahkan oleh bahan penyekat (bahan
dielektrik) tiap konduktor di
sebut keping. Seperti juga halnya
resistor, kapasitor adalah termasuk salah satu
komponen pasif yang
banyak digunakan dalam membuat rangkaian elektronika.-Power Supply
Power Supply berfungsi sebagai sumber energi listrik untuk menyuplai tegangan atau arus listrik.
-Ground
berfungsi sebagai untuk meniadakan beda potensial dengan mengalirkan arus sisa dari kebocoran tegangan
3. Rangkaian Percobaan
[Kembali]
4. Prinsip Kerja [Kembali]
Rangkaian
Multivibrator Monostabil adalah rangkaian
multivibrator yang mempunyai satu keadaan stabil dan pada keadaan
lainnya tidak
stabil bila keadaan stabil dipicu atau ditrigger ke keadaan lain.
Kondisi seperti ini akan terjadi apabila gerbang logika bernilai
1 (high). Prinsip kerja rangkaian ini yaitu ketika switch
terhubung ke VCC maka terdapat tegangan pada salah satu kaki gerbang
logika
(bernilai 1), sedangkan kaki dari feedback tidak terdapat tegangan
(bernilai
0), maka pada gerbang NAND akan menghasilkan nilai berlogika 1. Tegangan
tadi
akan tersimpan pada kapasitor.Pada saat saklar dipindahkan, terjadi pengosongan tegangan pada kapasitor menuju ground.Nilai
kapasitor dan resistor mempengaruhi lamanya waktu padam sesaat pada LED. Semakin
besar nilai kapasitor dan resistor, maka waktu LED menyala kembali akan semakin
lama, karena dibutuhkan waktu yang lama untuk mengisi kapasitor dengan
tegangan. Semakin kecil nilai kapasitor dan resistor, maka waktu LED menyala
kembali akan semakin cepat, karena dibutuhkan waktu yang singkat untuk mengisi
kapasitor.
5. Video
[Kembali]
6. Analisa
[Kembali]
7. Link Download
[Kembali]
Tidak ada komentar:
Posting Komentar